Rabu 20 Sep 2023 19:23 WIB

Empat Hadits Larangan Mendendam

Terdapat hadits sangat penting tentang fadhilah memaafkan

Rep: Ratna Ajeng Tejomukti/ Red: Erdy Nasrul
Ilustrasi belajar hadits.
Foto:

Sepintas, memaafkan kesalahan orang yang telah berbuat dzalim kepada kita adalah amalan yang sangat sepele. Namun ternyata Rasulullah menyatakan bahwa amalan tersebut bisa mengantarkan seseorang kepada kemuliaan surga. Seseorang bisa mendapat anugerah Surga jika ia bukan pendendam dan gemar memaafkan kesalahan orang yang telah berbuat dzalim kepada dirinya.   

 

Namun ternyata tidak mudah bagi kita mempraktekannya jika kita tidak terlatih melakukannya. Maka marilah kita belajar untuk bisa menjadi pribadi yang pemaaf dan mulai menikmati hidup dengan ketenangan yang luar biasa, karena tidak ada sekecil apapun kemarahan atau dendam kepada orang lain yang telah berbuat kesalahan kepada kita.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement
Advertisement