Sabtu 22 Jul 2023 10:08 WIB

3 Tanda Doa Telah Dijawab Allah SWT

Doa adalah salah satu usaha untuk memperoleh sesuatu.

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Ani Nursalikah
3 Tanda Doa Telah Dijawab Allah SWT
Foto: Republika/Putra M. Akbar
3 Tanda Doa Telah Dijawab Allah SWT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Fatwa Dar Al Ifta Mesir Syekh Dr Mahmud Syalabi menyampaikan penjelasan tentang tiga hal bahwa doa yang diminta kepada Allah itu terkabul. Bagi seorang Muslim, doa adalah salah satu usaha untuk memperoleh sesuatu.

Syalabi menuturkan, setiap doa yang dipanjatkan seorang Muslim kepada Allah SWT tentu direspons Allah, tetapi bentuk jawaban dari Allah ini tidak disadari oleh si pendoa. Ini karena menganggap bentuk doa yang terkabul adalah ketika apa yang dimintanya terwujud.

Baca Juga

Padahal wujud jawaban Allah atas doa hamba-Nya beragam. "Doa dari seorang Muslim pasti diijabah Allah SWT dan bentuk jawaban atas doanya tidak terbatas terhadap apa yang menjadi permintaannya," ungkapnya, seperti dilansir Elbalad.

Syalabi mengungkapkan, tiga hal bahwa doa itu terkabul. Pertama ialah permintaan yang tersebut dalam doanya memang menjadi nyata di dunia.

Kedua, sesuatu yang diminta dalam doanya dijaga Allah hingga kemudian akan menyelamatkannya atau menjadi manfaat untuk di akhirat nanti. Ketiga, wujud lain terkabulnya doa adalah ketika seorang Muslim dijauhkan dari penyakit serta memperoleh nikmat sehat.

Dalam hadits...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement