Kamis 15 Sep 2022 17:58 WIB

Panen Jahe Merah Petani Binaan YDBA di Lebak

32,5 ton jahe merah dipanen yang ditanam 41 petani termasuk warga Baduy..

Red: Yogi Ardhi

Sejumlah petanu warga Baduy memanen jahe merah di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy. (FOTO : Dok YDBA)

Sejumlah Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) meninjau kegiatan panen jahe merah petani binaan YDBA di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy. (FOTO : Dok YDBA)

Sejumlah Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) meninjau kegiatan panen jahe merah petani binaan YDBA di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy. (FOTO : Dok YDBA)

Sejumlah Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) meninjau kegiatan panen jahe merah petani binaan YDBA di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy. (FOTO : Dok YDBA)

Asrip, petani Baduy binaan Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) (kiri) menjelaskan hasil panen jahe merah kepada sejumlah Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) saat panen jahe merah petani binaan YDBA di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy. (FOTO : Dok YDBA)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, LEBAK -- Sejumlah Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) meninjau kegiatan panen jahe merah petani binaan YDBA di Lebak, Banten, Kamis (15/9/2022). Panen kedua jahe merah di Lebak, Banten ini melibatkan 41 petani baik dari masyarakat Baduy maupun Non Baduy.

Hadir dalam panen ini Ketua Pengurus Yayasan Dharma Bhakti Astra, Sigit P. Kumala, Bendahara Pengurus YDBA, Handoko Pranoto dan Pengurus YDBA, Vilia Husin.

Sebanyak 32,5 ton jahe merah dipanen dari lahan seluas 2,6 hektar lahan pertanian. Jahe merah ini akan dikirim para petani ke PT Bintang Toedjoe.  Hasil panen tersebut meningkat 100% dari panen perdana hampir setahun lalu yang menghasilkan 16 ton jahe merah yang juga dipasok ke pabrik yang sama.

sumber : dok
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement